Thursday, March 30

Tag: singkawang banjir

Banjir Singkawang, Pemerintah Kota Singkawang Cari Solusi Jangka Panjangnya

Banjir Singkawang, Pemerintah Kota Singkawang Cari Solusi Jangka Panjangnya

Berita, Berita Pilihan
Prokopim Singkawang - Pj. Sekretaris Daerah Kota Singkawang, Sutiarno turut serta dalam evakuasi warga yang tinggal di bantaran sungai Komplek Pasar Baru Singkawang, Minggu (5/3/2023). Adapun dalam kegiatan evakuasi tersebut turut hadir pula Camat Singkawang Barat, Danramil, Polsek Singkawang Barat, BPBD Kota Singkawang dan Jajaran Kelurahan Pasiran. Baca Juga : Penjabat Sekda Kota Singkawang Kini di Lantik oleh Pj. Wali Kota Singkawang Mengingat dengan ketinggian air di wilayah Komplek Pasar Baru ini telah mencapai 1 meter lebih oleh sebab itu sebanyak 13 KK, 35 jiwa di evakuasi. Warga yang dievakuasi ini terdiri dari bayi, balita, anak-anak, orang dewasa dan lansia dengan total sebanyak 90 warga yang di evakuasi. Sutiarno, Penjabat Sekda. Kota Singkawang menggungkapkan ba...
Wali Kota Singkawang Tinjau Lokasi Banjir Di Aliran Sungai Singkawang

Wali Kota Singkawang Tinjau Lokasi Banjir Di Aliran Sungai Singkawang

Berita, Berita Pilihan
Prokopimskw  - Wali Kota Singkawang, Tjhai Chui Mie, SE, MH meninjau lokasi banjir di sekitar tepian sungai Singkawang di wilayah RT 11,12,13 Kelurahan Pasiran, Jumat (11/2/2022). Ia turun didampingi oleh Kadis Sosial PPPA, Camat Singkawang Barat, Lurah Pasiran, Plt. Kalak BPBD, serta anggota TNI Polri sambil memberikan bantuan sembako, selimut, pakaian serta konsumsi untuk para korban banjir yang memutuskan untuk tidak dievakuasi dengan alasan ingin menjaga barang milik mereka agar tidak hanyut terbawa banjir. Debit air yang meningkat akibat hujan yang deras pada malam sebelumnya dan ditambah dengan kondisi air laut pasang menyebabkan daerah tersebut terendam oleh luapan air hingga setinggi dada orang dewasa. Tjhai Chui Mie mengingatkan agar semua warga yang masih bertahan di