Wednesday, January 22
Shadow

Tag: Lantas CPNS Golongan III

Latsar CPNS Golongan III Angkatan CIII Tahun 2021 ditutup

Latsar CPNS Golongan III Angkatan CIII Tahun 2021 ditutup

Berita
ProkopimSkw - Wali Kota Singkawang, Tjhai Chui Mie, SE,MH resmi menutup Latsar CPNS Golongan III Angkatan CIII Kota Singkawang di Palapa Beach Hotel, Sabtu (7/8/2021). Kegiatan penutupan Latsar Golongan III Angkatan CIII Tahun 2021 dihadiri pula oleh Kepala BKPSDM Kota Singkawang, Kepala BKPSDM Kabupaten Melawi, serta Kepala Perangkat Daerah peserta Latsar CPNS atau yang mewakili. Wali Kota dalam sambutannya menyampaikan tantangan bagi ASN di era globalisasi seperti saat ini, dibutuhkan kemampuan daya saing di segala bidang agar tetap eksis dan dapat mewujudkan tujuan pemerintah, dan hal tersebut perlu didukung denyan suatu sistem pengelolaan manajemen SDM yang berkualitas di lembaga pemerintahan. Pelatihan Dasar CPNS dilaksanakan dalam rangka membentuk integritas moral, kejuj...