Monday, December 23
Shadow

Tag: yayasan kematian

Wali Kota bersama Yayasan FZK berikan bantuan untuk Rukun Kematian

Wali Kota bersama Yayasan FZK berikan bantuan untuk Rukun Kematian

Berita
ProkopimSkw - Wali Kota Singkawang, Tjhai Chui Mie, SE, MH bersama pengurus dan relawan dari Yayasan Fab Zu Kung (FZK) memberikan bantuan untuk pengurus Rukun Kematian di Kecamatan Singkawang Utara , Selasa (31/8/2021). Dalam rangka HUT ke-9, Yayasan FZK memberikan bantuan berupa alat perlengkapan untuk pemulasaran jenazah sebanyak 168 paket kepada 21 Rukun Kematian di Kota Singkawang. Dengan rincian 18 Rukun Kematian di Kecamatan Singkawang Utara dan 3 Rukun Kematian di Kecamatan Singkawang Timur. Masing-masing menerima 8 paket dimana 1 paket berisikan kain putih 15 meter, kapas 100 gram, sabun wangi, cendana bubuk, kapur barus, minyak wangi, benang dan gunting. Tjhai Chui Mie mengucapkan terima kasih banyak kepada Pengurus Yayasan FZK dan para donatur, dimana selama Yayasan FZ...