Tjhai Chui Mie Menjadi Narasumber Diskusi Online 50 Prempuan Berpengaruh dan Perjuangan Melawan Pandemi
ProkopimSkw - Wali Kota Singkawang Menjadi Narasumber Pada Kegiatan Diskusi Online "50 Perempuan Berpengaruh Dan Perjuangannya Melawan Pandemi" Yang Diselenggarakan PT. Tempo Inti Media Harian Secara Virtual Melalui Video Conference di Ruang TCM Kantor Wali Kota Singkawang, Rabu (21/4/2021).
Pada kegiatan diskusi online ini diikuti oleh Menteri Sosial Tri Rismaharini, Bupati Luwu Utara Indah Putri Indriyani, Wali Kota Tanjungpinang Rahma, Bupati Indramayu Nina Agustina dan Wartawan Tempo Aisha Shaidra Sebagai Moderator, tema yang di bahas adalah tentang Memaksimalkan Program Bantuan Sosial Untuk Gerakan Ekonomi Dimasa Pandemi.